Bhabin Mertapada Kulon Laksanakan dialogis bersama warga Desa

    Bhabin Mertapada Kulon Laksanakan dialogis bersama warga Desa
    KAB. CIREBON -  Bhabinkamtibmas desa Mertapada  Kulon Aipda Ari Lazuardi SH Laksanakan Kegiatan sambang dialogis bersama warga di  Desa binaanya, bertujuan untuk cegah terjadinya kejahatan dan menjaga kondusifitas wilayah Polsek Astanajapura serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat (11/11/2024). Kapolresta Cirebon Kombes. Pol. Sumarni, S.I.K, S.H, M.H. melalui Kapolsek Astanajapura AKP Suwito SH menjelaskan kegiatan patroli sambang dan dialogis bersama warga masyarakat di laksanakan guna menjaga kondusifitas serta keamanan dan menyampaikan pesan Kamtibmas  dalam menjaga kondusifitas diwilayah hukum Polsek Astanajapura terutama jelang pilkada serwntak 2024 mendatang. Dengan hadirnya anggota patroli dan Bhabinkamtibmas di tengah - tengah masyarakat di harapkan bisa memberikan rasa aman dan nyaman serta rasa mendapat respon positif dari warga masyarakat. Ujarnya. 

    polresta cirebon
    Panji Rahitno

    Panji Rahitno

    Artikel Sebelumnya

    Jaga Kamtibmas jelang Pilkada serentak tahun...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Patapan Brigadir Rafly...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Guna terciptanya kondusifitas  Jelang Pilkada serentak 2024.laksanakan dialogis dengan warga  untuk tetap Menjaga Kesatuan dan Persatuan ditengah Perbedaan Pilihan
    Hendri Kampai: Indonesia Baru, Mimpi, Harapan, dan Langkah Menuju Perubahan
    Bhabinkamtibmas Desa Cipanas, Laksanakan Pengamanan Giat Masyarakat Di Desa Binaannya
    Bhabinkamtibmas Desa Girinata Bantu Penyelesaian Masalah Warga Di Desa Binaannya

    Ikuti Kami